Wednesday, July 13, 2011

Cara Install FlashDisk Baru di Windows98

1. Tancapkan Flash Disk anda pada usb port, tunggu sampai muncul pesan berikut (gambar 1), lalu tekan Next.
2. Muncul gambar di bawah ini, Pastikan tanda centang (check) ada pada option paling atas (Search for the best driver……) kemudian tekan Next.
3. Pastikan option paling bawah tercentang (Specify a location) lalu tekan Browse
4. Pastikan muncul gambar seperti bawah gambar dibawah ini lalu cari folder windows*, lalu tekan ok
5. pada gambar dibawah ini tekan Next,
6. Tekan Next sekali lagi, lalu tekan tombol Finish:
7. Flash disk anda siap digunakan

Catatan :
Windows* adalah folder dimana anda menginstall windows (secara default adalah c:\windows)

Cara melepas flash disk pada win98
Tekan eject pada menu klik kanan Windows Explorer (seperti gambar bawah ini) :

No comments:

Post a Comment

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...